Apa itu Engine Brake? Ini dia Penjelasannya!
Untuk mengurangi kecepatan kendaraan, terkadang menginjak pedal rem saja tidak cukup. Mobil perlu tambahan pengereman ekstra agar lajunya bisa menurun. Dalam kondisi seperti itu, engine brake akan sangat membantu memperlambat kendaraan. Suzuki Family, apa sih Engine Brake itu? Yuk kita simat penjelasannya di bawah ini. Apa Itu Engine Brake? Pengertian dari Engine Brake itu sendiri…