Kenali Tanda-tanda Fan Belt Harus Ganti Segera

Kenali Tanda-tanda Fan Belt Harus Ganti Segera

Fan belt berfungsi menghubungkan bagian mesin dan sejumlah komponen lain. Tugasnya, saat piston berputar mengikuti tekanan kompresi di ruang bakar fan belt akan memutar pulley alternator, power steering, AC, dan sistem pendingin radiator. Fan Belt dirancang dari komponen berbahan dasar karet sehingga tahan panas dan tidak mudah getas. Berikut ini tanda-tanda atau ciri kerusakan fan…

Cara Merawat Wiper Agar Berfungsi Maksimal

Cara Merawat Wiper Agar Berfungsi Maksimal

Wiper merupakan salah satu bagian penting pada mobil karena untuk menjaga pandangan pengendara agar tidak terhalang terutama saat hujan. Wiper sendiri berfungsi untuk membersihkan kaca bagian depan dan belakang mobil dari kotoran, debu, minyak, air hujan, dan lain – lain. Namun, bagaimana kalau wiper tersebut tidak berfungsi seperti yang seharusnya? Pasti akan sangat mengganggu penglihatan…

Penyebab Alarm Mobil Bunyi Sendiri

Penyebab Alarm Mobil Bunyi Sendiri

Suzuki Fams, jangan panik! Ketika alarm mobil bunyi sendiri terjadi pertama kali mungkin tidak terlalu panik. Namun, kalau sering kali terjadi dipastikan ada masalah pada alarm mobil Anda. Fungsi alarm mobil adalah sebagai sistem keamanan pada kendaraan. Tak hanya sebagai bentuk pengamanan tindakan kriminal, alarm mobil juga berfungsi memberi tanda saat ada benturan. Di samping…

Mengenal Apa Itu Interior Mobil dan Bagian-Bagiannya

Mengenal Apa Itu Interior Mobil dan Bagian-Bagiannya

Interior mobil merupakan bagian yang berada di dalam mobil. Sayangnya, tidak sedikit pemilik kendaraan yang menomorduakan pemeriksaan bagian ini, karena menganggap jika interior memiliki fungsi yang tidak sepenting mesin. Padahal, interior mobil juga dapat mengalami gangguan atau kerusakan, terlebih jika mobil sering digunakan dan minim perawatan. Oleh sebab itu, penting bagi Anda untuk mengenal berbagai…

Penyebab Bensin Tidak Masuk ke Ruang Bakar

Penyebab Bensin Tidak Masuk ke Ruang Bakar

Bensin merupakan salah satu komponen terpenting dalam kendaraan konvensional. Namun, bensin juga bisa menimbulkan masalah, misalnya jika bensin tidak masuk ke ruang bakar. Masalah bahan bakar seperti ini cukup sering terjadi di kalangan pengendara. Gejala umum yang sering terjadi biasanya mobil menjadi sulit distarter dan tidak menutup kemungkinan kendaraan yang digunakan pengendara tiba-tiba mogok. Lantas,…

Penyebab Aki Mobil Tekor

Penyebab Aki Mobil Tekor

Aki merupakan bagian penting dalam kendaraan yang berfungsi sebagai penyuplai listrik. Sebagian dari Anda mungkin pernah mengalami mesin mobil berhenti secara tiba-tiba akibat adanya masalah yang terjadi pada aki mobil. Lalu, apa penyebab aki mobil tekor? Mari simak ulasannya berikut ini. Penyebab Aki Mobil Tekor 1. Aki Sudah Berumur Aki merupakan komponen mobil yang juga…

Penyebab Ban Belakang Mobil Miring

Penyebab Ban Belakang Mobil Miring

Suzuki Family, kenyamanan dan keselamatan dalam berkendara sangatlah penting. Selain mesin, bagian mobil yang tidak kalah penting adalah ban. Tidak jarang ditemukan kendaraan yang mengalami kendala pada ban, misalnya ban miring di bagian belakang. Penyebab Ban Mobil Belakang Miring Lantas apa yang menyebabkan ban mobil belakang miring? Mari simak beberapa penyebabnya di bawah ini. 1….

Kenapa Lampu Indikator Mobil Menyala Terus?

Kenapa Lampu Indikator Mobil Menyala Terus?

Lampu indikator mobil yang menyala terus biasanya memberikan informasi ada kerusakan atau permasalahan dalam komponen mobil. Lampu indikator biasanya terletak di bagian dalam dari speedometer yang ada pada dashboard mobil. Ketika lampu indikator menyala atau berkedip tentu akan membuat pengendara khawatir. Tapi Suzuki Family tidak perlu terlalu khawatir, atau pun panik jika lampu indikator menyala…